Penyakit dan Cara Pencegahannya

Peternakan Ayam Broiler Blogspot - Penyakit ayam selama ini merupakan momok yang sangat ditakuti sekaligus salah satu kendala terbesar dalam dunia bisnis peternakan ayam. Selain bisa datang kapan saja, penyebarannya pun sangat cepat dan bila tidak segera ditangani maka tingkat kematian pada ayam akan sangat tinggi. Dengan demikian, tidak menutup kemungkinan peternak akan menelan kerugian besar lantaran ayam yang diternakkannya gagal panen atau tidak berproduksi seperti yang diharapkan.

Ironisnya, selama ini peternak cenderung lebih senang mengobati atau baru melakukan pencegahan sedari awal. Padahal bila penyakit sudah menyerang, maka terbilang sulit untuk mengendalikannya. Jadi, tindakan yang paling efektif untuk dilakukan oleh peternak adalah pada tataran pencegahannya saja.

Dengan melakukan tindakan pencegahan lebih dini. maka risiko munculnya serangan penyakit pun bisa diminimalisir hingga sekecil mungkin. Untuk itulah, pengendalian penyakit ayam broiler (pedaging) yang akan saya bahas di dalam artikel ini lebih menitikberatkan pada bentuk-bentuk pencegahan yang bisa dilakukan, mulai dari selektif terhadap pengadaan bibit (DOC), higienitas dan sanitasi secara teratur, pemberian vaksinasi, hingga pembuatan jadwal kontrol kesehatan dan pencegahan penyakit secara kontinu.

Point penting wajib anda ketahui :

0 Response to "Penyakit dan Cara Pencegahannya"

Post a Comment