Tidak ada ukuran standar kandang ideal untuk ayam broiler. Namun sebaiknya anda membuat kandang dengan lebar 4-8 meter dan panjang tidak lebih dari 70 meter.
Yang perlu mendapat perhatian anda adalah daya tampung atau kapasitas kandang. Setiap meter persegi sebaiknya di isi 45-55 ekor DOC sampai umur dua minggu. Kemudian jumlahnya bisa anda kurangi sesuai dengan bertambahnya umur ayam.
0 Response to "Ukuran Kandang"
Post a Comment